Setiap pekerjaan pasti memiliki resiko yang berbeda-beda, baik jenis maupun tingkat resiko dari suatu pekerjaan. Begitu juga pekerjaan Penerangan Jalan Umum (PJU), karena pekerjaan ini berhubungan dengan listrik yang resiko pekerjaannya termasuk tinggi misalnya cacat seumur hidup hingga dapat menyebabkan kematian.
Tidak sedikit jatuh korban luka-luka atau sampai meninggal saat melaksanakan tugas. Seperti yang dilansir dari "tribunnews", seorang tekhnisi dariPerusahaan Listrik Negara (PLN) ditemukan tewas tergantung di atas kabel jaringan tegangan tinggi milik PLN. Petugas tersebut diduga tewas karena tersengat aliran listrik tegangan tinggi saat
melakukan pemasangan instalasi listrik dari tiang listrik ke rumah pelanggan.
Ilustrasi |
Petugas dari kepolisian, dibantu oleh warga sekitar berusaha mengevakuasi korban yang melintang diatas kabel, beruntung nyawa petugas tersebut masih selamat, dan saat dievakuasi korban dalam keadaan pingsan dan luka bakar ditangan.
Masih banyak kejadian lain yang tentunya memerlukan perhatian yang lebih mengenai prosedur keselamatan kerja yang harus dipatuhi dan dilaksanakan oleh petugas yang bekerja dengan tingkat resiko tinggi, sehingga diharapkan tidak akan pernah terjadi lagi kejadian yang hingga merenggut nyawa.
sumber berita diolah dari :
www.tribunnews.com dan www.beritasatu.com
sumber gambar :
www.okebung.com
Custom Search
wah... jadi takut ama listrik kak hehehe back www.indocyber-sharing.com
BalasHapus"jangan terlalu"
Hapustrims kunjungannya, ditunggu kunjungan berikutnya...
tapi kalo saya kan cewek, pasti jadi takut nih...
BalasHapus