Setiap Kota / Kabupaten di Indonesia memiliki karakteristik jalan yang berbeda-beda, sehingga jenis lampu penerangan jalan umum yang digunakan juga berbeda-beda. Disesuaikan dengan lokasi dan jalan setempat, karena setiap jenis lampu juga memiliki karakteristik berbeda-beda.
Beberapa jenis lampu untuk penerangan jalan umum yang biasanya digunakan diantaranya :
- Lampu Induksi LVD
Atom-atom yang terionisasi mengeluarkan radiasi ultraviolet. Ketika radiasi ultraviolet mengenai lapisan fosfor dalam gelas tabung lampu, fosfor menghasilkan cahaya. ( sumber ).
Lampu jenis induksi LVD masih banyak digunakan dibeberapa daerah di Indonesia untuk Penerangan Jalan Umum karena memiliki beberapa kelebihan, yaitu :
Lumen effisiasi yang tinggi, memiliki warna terang benderang, umur teknis mencapai 100.000 jam, dan beberapa keunggulan lainnya.
Sumber gambar : www.powerbell.co.id
- Lampu HPIT
Custom Search
Artikelnya ke potong gan, ga lengkap.... :(
BalasHapusIya maaf, lagi kekurangan ide nulis kemarin. Lain kali saya lengkapin
Hapus